Di Indonesia mayoritas dari penduduknya adalah seorang muslim. Tak heran, jika bayak sekali bangunan – bangunan masjid nya. Bahkan di setiap daerah pasti memiliki bangunan masjid ini. Dengan beragam corak, ukuran dan ciri khas masing – masing daerah. Selain mengadopsi desain–desain tradisional khas Indonesia juga memanfaatkan desain – desain luar negri yang sangat memukau.
Masjid – masjid di Indonesia jumlahnya mencapai satu juta bangunan, dimana jumlahnya selalu mengalami peningkatan di setiap tahunnya. Akan tetapi, sangat di sayangkan jumlah bangunan ini tidak beriringan dengan jumlah jamaah yang menggunakannya. Hanya pada bulan tertentu saja, masjid dipenuhi oleh jamaah dalam jumlah banyak. Yaitu di bulan suci Ramadhan.
Masjid - masjid Terindah di Tanah Air
Masjid ini adalah masjid yang selalu membuat takjub orang yang melihatnya. Takjub melihat kubah yang terpasang gagah dengan baluran emas disetiap sisinya. Terdapat lima kubah di masjid ini, yaitu kubah utama yang berukuran besar dan 4 kubah berukuran kecil – kecil. Masjid ini berdiri diatas lahan 50 hektare, dengan gaya arsitektur ala – ala Timur Tengah. Dibangun pada tahun 2006an.
Masjid ini memiliki urutan terbesar nomer tiga di Indonesia. Keindahan dari masjid ini adalah terlihat dari Kubah yang berdiri gagah diatas bangunannya, dengan warna khas perpaduan biru dan hijau seperti daun. Masjid ini terdiri dari dua lantai dengan dilengkapi lift dan juga menara yang menjulang tinggi setinggi 99 meter.
Masjid ini bergaya ala – ala Taj Mahal India, dibangun pada tahun 1963an, di atas lahan 12,6 hektar. Masjid Agung ini selain digunakan untuk tempat beribadah juga dilengkapi dengan tempat pendidikan seperti sekolah, kantor, perpustakaan, dan lain – lain.
Selain unik, masjid ini adalah bangunan masjid terbesar kedua di Asia Tenggara. Bangunan ini dibangun seluas 43,5 meter persegi. Dengan menara yang berjumlah 7 buah setinggi 99 meter, yang dipenuhi dengan lafal asmaul husna. Masjid ini memiliki julukan Masjid Menara Kembar Satu dan Dua.
Masjid ini adalah masjid pertama paling besar di Asia Tenggara. Pembangunan masjid ini diprakarsai oleh orang nomor satu di Indonesia. Dibangun pada tahun1951an. Lantai masjid ini dipenuhi dengan lapisan marmer dengan gaya ornament geometric dengan hiasan satu menara setinggi 97 meter.
Masjid ini selain terlihat unik dengan gaya arsitekturnya yaitu dengan gaya Moghul khas India, juga termasuk masjid yang penuh dengan sejarah. Masjid ini dibangun pada masa kesultanan di Aceh pada tahun 1612.
Masjid ini sangat mempesona terlihat dari sentuhan seninya, yakni kombinasi khas bangunan Jawa dan Yunani. Gaya Yunani berupa pilar – pilar yang berdiri dengan khas warna ungu. Dan menggunakan gaya Khas Jawa untuk desain Tanjungnya. Uniknya lagi, masjid ini memiliki 6 buah payung sangat besar hidrolik yang megah dimana bisa membuka dan mengincup secara otomatis dengan sendirinya.
Demikian itulah beberapa bangunan masjid – masjid terindah di Indonesia. Bagi Anda yang ingin membuktikan keunikan nya bisa langsung datang ke beberapa kota besar di Indonesia. Semoga artikel ini bermanfaat untuk Anda semua.